Fokus Berita – Barang pokok di Gaza langka, picu lonjakan penyakit yang dapat dicegah

Warga Palestina berkumpul untuk menerima bantuan pangan di titik distribusi bantuan pangan di Gaza City pada 26 Juni 2025. (Xinhua/Rizek Abdeljawad)
Bantuan kesehatan di Gaza diblokade, menyebabkan lonjakan penyakit yang sebenarnya dapat dicegah akibat kekurangan air bersih, sanitasi, dan bahan bakar.
PBB (Xinhua/Indonesia Window) – Kantor PBB untuk Koordinasi Urusan Kemanusiaan (OCHA) pada Kamis (26/6) mengatakan bahwa para mitra mereka yang menyalurkan bantuan kesehatan di Gaza melaporkan lonjakan penyakit yang dapat dicegah akibat kekurangan air bersih, sanitasi, dan bahan bakar.Dikatakan oleh OCHA bahwa dalam dua pekan terakhir, lebih dari 19.000 kasus diare air akut telah dilaporkan, berikut 200 lebih kasus sindrom penyakit kuning akut dan diare berdarah."Wabah ini secara langsung terkait dengan kekurangan air bersih dan sanitasi di Gaza, menyoroti kebutuhan mendesak akan bahan bakar, pasokan medis, air, serta barang-barang kebersihan dan sanitasi untuk mencegah kolapsnya sistem kesehatan publik lebih lanjut," kata para pekerja kemanusiaan.
Warga Palestina mengumpulkan barang-barang di antara reruntuhan bangunan yang hancur pascaserangan udara Israel di kamp pengungsi Shati, Gaza City barat, pada 26 Juni 2025. (Xinhua/Rizek Abdeljawad)
Warga Palestina membawa bantuan yang mereka terima dari truk-truk yang memasuki Jalur Gaza utara, di sebuah jalan di Gaza City utara, pada 22 Juni 2025. (Xinhua/Rizek Abdeljawad)
Orang-orang mengusung jenazah tiga warga Palestina yang tewas dalam serangan pemukim Israel di Kota Kafr Malik, Ramallah timur, Tepi Barat tengah, pada 26 Juni 2025. (Xinhua/Ayman Nobani)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Haji1441 – Kaum wanita Makkah tinggalkan tradisi 70 tahun karena pandemik
Indonesia
•
02 Aug 2020

Misinformasi soal campak menyebar cepat saat kasusnya meningkat di seluruh AS
Indonesia
•
25 Apr 2025

Jahe merah tingkatkan daya tahan tubuh, cegah corona
Indonesia
•
17 Mar 2020

Warga Taiwan makan plastik setara satu sedotan per tahun lewat ‘seafood’
Indonesia
•
31 Jan 2021
Berita Terbaru

Feature – Mengenal komunitas Hakka Indonesia di Museum TMII
Indonesia
•
28 Jan 2026

Feature – Dracin buat kaum muda Indonesia makin akrab dengan Imlek
Indonesia
•
28 Jan 2026

Sri Lanka pertimbangkan pembatasan akses media sosial bagi anak di bawah umur
Indonesia
•
28 Jan 2026

30.000 lebih pekerja layanan kesehatan gelar aksi mogok kerja di California, AS
Indonesia
•
27 Jan 2026
