Xi Jinping bertemu Presiden Prancis Macron di Bali

Presiden China Xi Jinping bertemu dengan Presiden Prancis Emmanuel Macron di Bali pada 15 November 2022. (Xinhua/Shen Hong)
China dan Prancis telah mempertahankan momentum perkembangan yang positif, dan kedua negara juga telah membuat kemajuan positif dalam kerja sama penting.
Badung, Bali (Xinhua) – Presiden China Xi Jinping bertemu dengan Presiden Prancis Emmanuel Macron di Bali pada Selasa (15/11) pagi.Xi mengungkapkan bahwa dalam tiga tahun terakhir, kedua belah pihak telah berkomunikasi secara erat melalui berbagai cara, sehingga hubungan China dan Prancis telah mempertahankan momentum perkembangan yang positif, dan kedua negara juga telah membuat kemajuan positif dalam kerja sama penting.Seraya menuturkan bahwa saat ini, dunia telah memasuki sebuah periode baru turbulensi dan transformasi, Xi mengatakan sebagai dua kekuatan penting di dunia multipolar, China dan Prancis, China dan Uni Eropa harus berpegang pada semangat independensi dan otonomi, serta keterbukaan dan kerja sama guna mendorong hubungan bilateral untuk kemajuan yang stabil pada jalur yang benar dan menyuntikkan stabilitas serta energi positif kepada dunia.
Presiden China Xi Jinping bertemu dengan Presiden Prancis Emmanuel Macron di Bali pada 15 November 2022. (Xinhua/Shen Hong)
Presiden China Xi Jinping bertemu dengan Presiden Prancis Emmanuel Macron di Bali pada 15 November 2022. (Xinhua/Shen Hong)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

COVID-19 – Survei John Hopkins: 40 persen lansia Indonesia tak mau divaksin
Indonesia
•
13 Oct 2021

Kemenparekraf siapkan desa wisata topang pembangunan di IKN
Indonesia
•
17 Mar 2024

Masyarakat Indonesia bantu pembangunan masjid di Filipina
Indonesia
•
01 Mar 2021

PBB tetapkan 11 Juli Hari Peringatan Genosida Srebrenica Bosnia, Ketua BKSAP DPR minta Peringatan Genosida Gaza
Indonesia
•
25 May 2024
Berita Terbaru

Fokus Berita – Lembaga konservasi minta dilibatkan dalam pembuatan peraturan oleh pemerintah
Indonesia
•
30 Jan 2026

Feature - Napas budaya Mahasiswa Indonesia di Singapura
Indonesia
•
27 Jan 2026

Kajian ilmiah – Dr. Syafiq Riza Basalamah bedah urgensi akhlak dan kekuatan doa di CONNECT 2026
Indonesia
•
26 Jan 2026

Tantangan zaman makin kompleks, CONNECT 2026 hadirkan 'event' dakwah perspektif global
Indonesia
•
24 Jan 2026
