Bali perketat pengawasan terhadap wisatawan asing menyusul sejumlah insiden kriminal

Foto dari udara yang diabadikan pada 24 Desember 2023 ini memperlihatkan pemandangan Pantai Nusa Dua di Provinsi Bali, salah satu destinasi wisata terkenal di Indonesia. (Xinhua/Xu Qin)
Imigrasi Indonesia menangkap 103 WNA pada 26 Juni 2024, yang terdiri dari 12 wanita dan 91 pria, di sebuah vila di Bali karena diduga melakukan kejahatan siber, termasuk judi online.
Jakarta (Xinhua) – Pulau dewata Bali meningkatkan pengawasannya terhadap wisatawan asing menyusul sejumlah insiden kriminal yang mengganggu masyarakat setempat.Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi Republik Indonesia, bekerja sama dengan pihak kepolisian setempat, telah meningkatkan pengawasan terhadap warga negara asing (WNA), termasuk menegakkan peraturan lalu lintas.Saffar Muhammad Godam, Direktur Pengawasan dan Penindakan Keimigrasian (Dirwasdakim) Ditjen Imigrasi, mengatakan bahwa WNA yang melanggar hukum akan menghadapi sanksi administratif keimigrasian yang dirancang untuk mencegah pelanggaran di masa depan."Sanksi administratif keimigrasian terhadap WNA yang melanggar peraturan diberikan agar ada efek jera," ujar Saffar di Rumah Detensi Imigrasi Denpasar di Bali, seperti dikutip media setempat.
Para seniman berpartisipasi dalam parade di Pesta Kesenian Bali 2024 di Denpasar, Provinsi Bali, pada 15 Juni 2024. (Xinhua/Dicky Bisinglasi)
Masyarakat Bali melakukan ritual Lukat Geni, atau perang api suci, untuk menyambut Hari Raya Nyepi di Desa Paksebali, Provinsi Bali, pada 10 Maret 2024. (Xinhua/Dicky Bisinglasi)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Pemerintah fasilitasi bantuan tahap kedua untuk Palestina
Indonesia
•
20 Nov 2023

Anak-anak Indonesia suguhkan kebudayaan Tanah Air dengan pertunjukan memukau di Tianjin, China
Indonesia
•
27 Jul 2024

COVID-19 – Inisiasi global COVAX gelontorkan 6,3 miliar dolar AS untuk penyediaan vaksin
Indonesia
•
18 Mar 2021

Indonesia-Inggris tandatangani nota kesepahaman ‘counter terrorism’
Indonesia
•
07 Apr 2021
Berita Terbaru

Fokus Berita – Lembaga konservasi minta dilibatkan dalam pembuatan peraturan oleh pemerintah
Indonesia
•
30 Jan 2026

Feature - Napas budaya Mahasiswa Indonesia di Singapura
Indonesia
•
27 Jan 2026

Kajian ilmiah – Dr. Syafiq Riza Basalamah bedah urgensi akhlak dan kekuatan doa di CONNECT 2026
Indonesia
•
26 Jan 2026

Tantangan zaman makin kompleks, CONNECT 2026 hadirkan 'event' dakwah perspektif global
Indonesia
•
24 Jan 2026
