Pemilik toko buku antik di Suriah dorong masyarakat agar tetap gemar membaca

Bashir Jarkas sedang membaca buku di toko bukunya, Modern Library, di pasar buku tua al-Halbouni di Damaskus, Suriah, pada 20 April 2024. Memiliki lebih dari 100.000 buku, tempat ini menjadi surga bagi para kutu buku selama hampir enam dekade berkat dedikasi Jarkas, yang kini berusia 80 tahun. (Xinhua/Ammar Safarjalani)
Membaca buku merupakan cara yang unik untuk menghadirkan kegembiraan bagi masyarakat dengan membangun hubungan spiritual antara pembaca dan buku.
Damaskus, Suriah (Xinhua) – Di kawasan tua al-Halbouni di Damaskus, ibu kota Suriah, melewati gerbang sempit, para kutu buku dapat mengakses ‘perpustakaan’ yang unik, tempat mereka dapat membenamkan diri dalam kegiatan membaca di tengah deretan rak buku.Toko buku bernama Modern Library milik Bashir Jarkas itu memiliki koleksi lebih dari 100.000 buku dan telah menjadi landmark di daerah tersebut selama hampir enam dekade. Jarkas yang berusia 80 tahun telah mendedikasikan hidupnya untuk berbagi kecintaannya membaca kepada masyarakat.
Khalil Hadad, Manajer Perpustakaan Osama House, membaca buku di toko buku di daerah Victoria, Damaskus, Suriah, pada 20 April 2024. (Xinhua/Ammar Safarjalani)
Bashir Jarkas dan cucunya menata buku-buku di toko bukunya, Modern Library, yang terletak di pasar buku tua al-Halbouni di Damaskus, Suriah, pada 20 April 2024. (Xinhua/Ammar Safarjalani)
Sejumlah gadis cilik membaca buku dalam pameran buku anak-anak yang digelar di Damaskus, Suriah, pada 5 Desember 2019. Kementerian Kebudayaan Suriah menyelenggarakan pameran buku anak-anak pada 5 Desember 2019. (Xinhua/Ammar Safarjalani)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

COVID-19 – Vaksinasi massal dengan EpiVacCorona di Rusia dimulai 2021
Indonesia
•
28 Nov 2020

Otoritas Yunani sebut kaum lansia lebih berisiko alami insiden tenggelam
Indonesia
•
27 Jul 2023

CNN: Kematian akibat bunuh diri di AS capai rekor tertinggi pada 2022
Indonesia
•
12 Aug 2023

UA luncurkan kampanye untuk genjot akses pendidikan bagi anak perempuan di seluruh Afrika
Indonesia
•
23 Feb 2024
Berita Terbaru

Kolaborasi ponpes tahfizh MSQ dengan Indonesia Window tingkatkan kapasitas dakwah
Indonesia
•
30 Jan 2026

Antisipasi wabah Nipah, Singapura akan terapkan pemeriksaan suhu tubuh di bandara
Indonesia
•
30 Jan 2026

Kasus bunuh diri anak di Jepang catat rekor tertinggi pada 2025
Indonesia
•
30 Jan 2026

Australia pantau ketat wabah virus Nipah
Indonesia
•
30 Jan 2026
