Afrika Selatan masih terus alami pemadaman listrik

Foto dokumentasi ini menunjukkan seorang pria menyalakan lampu portabel saat pemadaman listrik di Johannesburg, Afrika Selatan, pada 24 Desember 2022. (Xinhua/Shiraaz Mohamed)
Pemadaman listrik di Afrika Selatan masih terus berlangsung sejak negara ini mengalami pelepasan beban (load shedding) tahap 6 pada Senin (20/2), yang membuat masyarakat harus hidup tanpa listrik selama lebih dari delapan jam dalam sehari.
Johannesburg, Afrika Selatan (Xinhua) – Afrika Selatan masih terus mengalami pemadaman listrik selama berjam-jam setelah delapan unit pembangkit listrik rusak, kata Eskom, perusahaan listrik negara tersebut pada Selasa (21/2).Afrika Selatan mengalami pelepasan beban (load shedding) tahap 6 sejak Senin (20/2), yang membuat masyarakat harus hidup tanpa listrik selama lebih dari delapan jam dalam sehari. Eskom mengatakan bahwa pemberlakuan pelepasan beban tahap 6 ini merupakan dampak dari kerusakan delapan unit pembangkit pada Ahad (19/2) siang waktu setempat.
Foto dokumentasi ini menunjukkan sebuah keluarga berkumpul saat pemadaman listrik di Johannesburg, Afrika Selatan, pada 24 Desember 2022. (Xinhua/Shiraaz Mohamed)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Lebih 90.000 masjid Saudi dibuka akhir pekan, kecuali di Makkah
Indonesia
•
29 May 2020

Mayoritas remaja di AS senang ‘ngobrol’ dengan AI
Indonesia
•
22 Jul 2025

Hampir 400 ribu WNI jalani umroh sejak awal musim 2019
Indonesia
•
22 Dec 2019

COVID-19 – Liga Dunia Muslim apresiasi Sri Lanka tidak kremasi jenazah Muslim
Indonesia
•
04 Mar 2021
Berita Terbaru

Feature – Mengenal komunitas Hakka Indonesia di Museum TMII
Indonesia
•
28 Jan 2026

Feature – Dracin buat kaum muda Indonesia makin akrab dengan Imlek
Indonesia
•
28 Jan 2026

Sri Lanka pertimbangkan pembatasan akses media sosial bagi anak di bawah umur
Indonesia
•
28 Jan 2026

30.000 lebih pekerja layanan kesehatan gelar aksi mogok kerja di California, AS
Indonesia
•
27 Jan 2026
