Presiden terpilih RI Prabowo Subianto sebut dirinya akan lanjutkan pembangunan IKN

Foto yang diabadikan pada 28 Juli 2024 ini menunjukkan sebuah bangunan yang sedang dalam proses konstruksi di kawasan ibu kota baru, Ibu Kota Nusantara (IKN), yang terletak di Pulau Kalimantan. (Xinhua/Zulkarnain)
Presiden terpilih Republik Indonesia (RI) Prabowo Subianto pada Senin (12/8) mengatakan bahwa dirinya berkomitmen untuk melanjutkan pembangunan ibu kota baru, Ibu Kota Nusantara (IKN), selama masa pemerintahannya.
Jakarta (Xinhua/Indonesia Window) – Presiden terpilih Republik Indonesia (RI) Prabowo Subianto pada Senin (12/8) mengatakan bahwa dirinya berkomitmen untuk melanjutkan pembangunan ibu kota baru, Ibu Kota Nusantara (IKN), selama masa pemerintahannya.Prabowo mengatakan kepada para wartawan di IKN, yang terletak di Provinsi Kalimantan Timur, bahwa dia siap untuk bekerja di kantor kepresidenan di ibu kota baru RI tersebut setelah dilantik sebagai presiden."Saya kira saya sudah sampaikan berkali-kali bahwa saya berkomitmen untuk melanjutkan, kalau bisa saya selesaikan (proyek tersebut)," ujarnya.Dilaporkan bahwa Prabowo (72) akan dilantik di IKN pada Oktober mendatang, seiring Presiden RI Joko Widodo mengakhiri masa jabatannya.Laporan: RedaksiBagikan
Komentar
Berita Terkait

Taiwan buka pusat informasi wisata di Jakarta, perluas pasar di Indonesia
Indonesia
•
10 Mar 2024

Taiwan sumbang masker bedah untuk Indonesia
Indonesia
•
08 Apr 2020

Namarin: Tunda Proyek Pembangunan Pelabuhan Patimban
Indonesia
•
30 Mar 2020

Indonesia jadikan isu Palestina sebagai agenda prioritas
Indonesia
•
27 Oct 2019
Berita Terbaru

Fokus Berita – Lembaga konservasi minta dilibatkan dalam pembuatan peraturan oleh pemerintah
Indonesia
•
30 Jan 2026

Feature - Napas budaya Mahasiswa Indonesia di Singapura
Indonesia
•
27 Jan 2026

Kajian ilmiah – Dr. Syafiq Riza Basalamah bedah urgensi akhlak dan kekuatan doa di CONNECT 2026
Indonesia
•
26 Jan 2026

Tantangan zaman makin kompleks, CONNECT 2026 hadirkan 'event' dakwah perspektif global
Indonesia
•
24 Jan 2026
