Feature – Malnutrisi dan kelangkaan bahan bakar ancam nyawa bayi-bayi prematur di Gaza

Seorang anak Palestina yang menderita malanutrisi terlihat di Rumah Sakit Kamal Adwan di Jalur Gaza utara pada 30 Juni 2024. (Xinhua/Abdul Rahman Salama)
Wanita hamil dan bayi baru lahir sangat rentan di tengah konflik yang sedang berlangsung di Gaza, yang telah menciptakan krisis kemanusiaan yang parah di daerah padat penduduk.
Gaza, Palestina (Xinhua) – Di Beit Hanoun, sebuah kota yang dilanda konflik di Jalur Gaza utara, Shahd al-Kafarna berjuang untuk bernapas di bangsal neonatal Rumah Sakit Kamal Adwan.Lahir prematur tiga pekan lalu, dia bergantung pada tabung oksigen di dalam inkubator. Ibunya, Salma (29), tampak lemah, memperhatikan setiap gerakannya dengan perasaan cemas dan penuh harapan."Stres, tekanan psikologis, dan malnutrisi menyebabkan persalinan prematur," kata Salma. "Ketika Shahd lahir, tidak ada tangisan, hanya keheningan."Sang ibu takut akan hal terburuk, tetapi, melawan segala rintangan, Shahd mengambil napas pertama yang sangat penting."Setiap hari saya datang ke sini, saya melihat dia berjuang," kata Salma, suaranya merupakan perpaduan antara rasa takut dan tekad. "Setiap tarikan napas terasa seperti kemenangan kecil, sebuah kesempatan baginya untuk menjadi lebih kuat."
Warga Palestina berjalan di sebuah pasar di kamp pengungsi Jabalia di Jalur Gaza utara pada 20 Juni 2024. (Xinhua/Mahmoud Zaki)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Feature – Teknologi digital bawa pengunjung ke masa lalu Tembok Besar China
Indonesia
•
28 Feb 2024

Kekurangan dana, WFP akan tangguhkan intervensi gizi buruk di Yaman
Indonesia
•
01 Aug 2023

New York catat 27 kematian akibat badai salju, total korban jiwa di AS tembus 50 orang
Indonesia
•
27 Dec 2022

Feature – Konflik Israel-Iran sedot perhatian dunia, warga Gaza bertahan dalam bombardir
Indonesia
•
20 Jun 2025
Berita Terbaru

Kolaborasi ponpes tahfizh MSQ dengan Indonesia Window tingkatkan kapasitas dakwah
Indonesia
•
30 Jan 2026

Antisipasi wabah Nipah, Singapura akan terapkan pemeriksaan suhu tubuh di bandara
Indonesia
•
30 Jan 2026

Feature – Mengenal komunitas Hakka Indonesia di Museum TMII
Indonesia
•
28 Jan 2026

Feature – Dracin buat kaum muda Indonesia makin akrab dengan Imlek
Indonesia
•
28 Jan 2026
