Kisah petani Palestina yang merintis budi daya safron di Tepi Barat

Petani Palestina Jaber Bani Taha menunjukkan stigma (kepala putik) safron di rumahnya di Kota Nablus, Tepi Barat, pada 2 Desember 2022. (Xinhua/Ayman Nobani)
Budi daya safron di Tepi Barat berhasil dirintis oleh Jaber Bani Taha, seorang warga Palestina yang tinggal di Nablus, yang membutuhkan waktu bertahun-tahun untuk menabung agar dapat membeli bibit umbi safron dari luar negeri.
Ramallah, Palestina (Xinhua) – Jaber Bani Taha, seorang warga Palestina yang tinggal di Nablus, berhasil meninggalkan jejak dalam budi daya safron karena dia adalah petani pertama yang menanam safron di Tepi Barat."Saya mendapatkan ide menanam safron pada 2012 ketika menonton beberapa film dokumenter yang menunjukkan manfaatnya bagi kesehatan," ujar petani berusia 46 tahun itu kepada Xinhua.Namun, "dahulu itu hanya sekadar fantasi bagi saya," ujarnya. Warga Palestina tidak memiliki bibit umbi safron, salah satu rempah termahal di dunia, juga tidak memiliki pengalaman dalam membudidayakannya.
Petani Palestina Jaber Bani Taha mengumpulkan bunga safron dari ladangnya di Kota Nablus, Tepi Barat, pada 2 Desember 2022. (Xinhua/Ayman Nobani)
Petani Palestina Jaber Bani Taha mengumpulkan bunga safron dari ladangnya di Kota Nablus, Tepi Barat, pada 2 Desember 2022. (Xinhua/Ayman Nobani)
Petani Palestina Jaber Bani Taha mengumpulkan stigma (kepala putik) safron dari bunga safron di rumahnya di Kota Nablus, Tepi Barat, pada 2 Desember 2022. (Xinhua/Ayman Nobani)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Satu-satunya gajah di Filipina mati di Kebun Binatang Manila
Indonesia
•
30 Nov 2023

COVID – Antrean panjang di rumah sakit saat musim dingin jadi kenormalan baru di AS
Indonesia
•
14 Jan 2023

Kenya serukan perlindungan gajah di tengah lonjakan populasi
Indonesia
•
15 Aug 2023

IOC: Mayoritas warga Prancis dukung atlet Rusia dan Belarus berlaga di Olimpiade Paris 2024
Indonesia
•
15 Mar 2023
Berita Terbaru

Kolaborasi ponpes tahfizh MSQ dengan Indonesia Window tingkatkan kapasitas dakwah
Indonesia
•
30 Jan 2026

Antisipasi wabah Nipah, Singapura akan terapkan pemeriksaan suhu tubuh di bandara
Indonesia
•
30 Jan 2026

Kasus bunuh diri anak di Jepang catat rekor tertinggi pada 2025
Indonesia
•
30 Jan 2026

Feature – Mengenal komunitas Hakka Indonesia di Museum TMII
Indonesia
•
28 Jan 2026
