Indonesia nyatakan keinginan bergabung dengan BRICS

Menteri Luar Negeri Republik Indonesia (RI) Sugiono dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) BRICS di Kazan, Rusia, pada Kamis (24/10/2024) waktu setempat. (Kementerian Luar Negeri RI)
Ekonomi terbesar di Asia Tenggara, Indonesia, secara resmi menyatakan niatnya untuk bergabung dengan BRICS, menilai kelompok multinasional tersebut sebagai platform penting untuk memperkuat kerja sama di antara negara-negara berkembang.
Jakarta (Xinhua/Indonesia Window) – Indonesia, ekonomi terbesar di Asia Tenggara, secara resmi menyatakan niatnya untuk bergabung dengan BRICS, menilai kelompok multinasional tersebut sebagai platform penting untuk memperkuat kerja sama di antara negara-negara berkembang.Keinginan tersebut disampaikan oleh Menteri Luar Negeri Republik Indonesia (RI) Sugiono dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) BRICS di Kazan, Rusia, pada Kamis (24/10) waktu setempat.
Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) BRICS di Kazan, Rusia, pada Kamis (24/10/2024) waktu setempat. (Kementerian Luar Negeri RI)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Jokowi, Raja Mswati III saksikan penandatanganan MoU kerja sama ekonomi
Indonesia
•
25 Aug 2022

China Southern Airlines resmi luncurkan penerbangan langsung Guangzhou-Surabaya
Indonesia
•
24 Mar 2025

Organisasi kemanusiaan Aqsa gelar konferensi solidaritas tahanan perempuan Palestina
Indonesia
•
15 Jan 2022

Kedubes China dan KH. Nasaruddin Umar resmikan China Space di Masjid Istiqlal
Indonesia
•
08 Sep 2024
Berita Terbaru

Fokus Berita – Lembaga konservasi minta dilibatkan dalam pembuatan peraturan oleh pemerintah
Indonesia
•
30 Jan 2026

Feature - Napas budaya Mahasiswa Indonesia di Singapura
Indonesia
•
27 Jan 2026

Kajian ilmiah – Dr. Syafiq Riza Basalamah bedah urgensi akhlak dan kekuatan doa di CONNECT 2026
Indonesia
•
26 Jan 2026

Tantangan zaman makin kompleks, CONNECT 2026 hadirkan 'event' dakwah perspektif global
Indonesia
•
24 Jan 2026
