Monyet emas langka Guizhou di bawah perlindungan tingkat atas di China

Seekor monyet berhidung pesek Guizhou terlihat bersama anaknya di pusat penyelamatan satwa liar Cagar Alam Nasional Fanjingshan di Provinsi Guizhou, China barat daya, pada 16 Juni 2022. (Xinhua/Yang Wenbin)
Gunung Fanjingshan di Guizhou timur laut China adalah satu-satunya habitat monyet emas Guizhou. (Xinhua/tangkapan layar)
Monyet berhidung pesek Guizhou, atau monyet emas Guizhou, berada di bawah perlindungan tingkat atas di China dan terdaftar sebagai spesies yang terancam punah oleh Uni Internasional untuk Konservasi Alam (International Union for Conservation of Nature/IUCN). (Xinhua/tangkapan layar)
Seekor monyet berhidung pesek Guizhou terlihat bersama anaknya di pusat penyelamatan satwa liar Cagar Alam Nasional Fanjingshan di Provinsi Guizhou, China barat daya, pada 16 Juni 2022. (Xinhua/Yang Wenbin)
Monyet berhidung pesek Guizhou terlihat bersama anaknya di pusat penyelamatan satwa liar Cagar Alam Nasional Fanjingshan di Provinsi Guizhou, China barat daya, pada 16 Juni 2022. (Xinhua/Yang Wenbin)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

China terbitkan sertifikat vaksinasi digital pertama untuk WNA
Indonesia
•
26 Mar 2025

Genom purba beri petunjuk tentang asal-usul manusia prasejarah di Asia Timur
Indonesia
•
31 May 2025

Infeksi COVID-19 di China tunjukkan tingkat prevalensi rendah dan gejala ringan
Indonesia
•
29 May 2023

Australia serius lindungi anak, 4,7 juta akun medsos dihapus
Indonesia
•
16 Jan 2026
Berita Terbaru

Kolaborasi ponpes tahfizh MSQ dengan Indonesia Window tingkatkan kapasitas dakwah
Indonesia
•
30 Jan 2026

Antisipasi wabah Nipah, Singapura akan terapkan pemeriksaan suhu tubuh di bandara
Indonesia
•
30 Jan 2026

Feature – Mengenal komunitas Hakka Indonesia di Museum TMII
Indonesia
•
28 Jan 2026

Feature – Dracin buat kaum muda Indonesia makin akrab dengan Imlek
Indonesia
•
28 Jan 2026
