Tradisi kerajinan pernis kuno tetap lestari di Bagan, Myanmar

Seorang pria membuat ukiran pada barang pernisan di sebuah bengkel kerja di Bagan, Myanmar, pada 24 Agustus 2024. (Xinhua/Myo Kyaw Soe)
Seni kerajinan pernis, satu dari 10 ragam seni dan kerajinan tradisional Myanmar (Ten Flowers), telah dikenal sejak periode Bagan.
Yangon, Myanmar (Xinhua/Indonesia Window) – Kerajinan pernis (lacquerware) Myanmar memiliki tradisi yang panjang. Seni itu terutama berkembang di Bagan, Myanmar bagian tengah, yang melestarikan kerajinan tersebut sebagai warisan budaya.Mar Mar Shwe (47), pemilik toko Shwe Yati Lacquerware di Bagan, bertutur, "Keluarga kami telah mengelola bisnis kerajinan pernis ini selama lebih dari 70 tahun, mewariskannya dari generasi ke generasi. Kami berkomitmen untuk melestarikan seni ini sebagai cara untuk mendukung kerajinan tangan tradisional Myanmar.""Ketika orang-orang membayangkan kerajinan pernis, mereka mengasosiasikannya dengan Bagan, tempat seni ini berasal. Bagan merupakan sentra kerajinan pernis, dan dari sini, kami mendistribusikan produk kami ke tempat-tempat lain," imbuhnya.
Seorang wanita membuat ukiran pada barang pernisan di sebuah bengkel kerja di Bagan, Myanmar, pada 24 Agustus 2024. (Xinhua/Myo Kyaw Soe)
Seorang pria mengerjakan barang pernisan di sebuah bengkel kerja di Bagan, Myanmar, pada 24 Agustus 2024. (Xinhua/Myo Kyaw Soe)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Studi: Jalan kaki lima menit cara terbaik untuk tenangkan bayi yang menangis
Indonesia
•
14 Sep 2022

Komentar Xinhua: Vitalisasi pedesaan jadi prioritas dalam agenda 2023 China
Indonesia
•
16 Feb 2023

COVID-19 – Mayoritas warga Rusia lebih memilih vaksin COVID-19 buatan dalam negeri
Indonesia
•
29 Aug 2020

Feature – Operasi militer Israel hancurkan kamp Jabalia di Gaza
Indonesia
•
07 Jun 2024
Berita Terbaru

Kolaborasi ponpes tahfizh MSQ dengan Indonesia Window tingkatkan kapasitas dakwah
Indonesia
•
30 Jan 2026

Antisipasi wabah Nipah, Singapura akan terapkan pemeriksaan suhu tubuh di bandara
Indonesia
•
30 Jan 2026

Feature – Mengenal komunitas Hakka Indonesia di Museum TMII
Indonesia
•
28 Jan 2026

Feature – Dracin buat kaum muda Indonesia makin akrab dengan Imlek
Indonesia
•
28 Jan 2026
