Rusia kirim tim penyelamat kedua ke Turkiye

Seorang penyelamat bekerja di luar bangunan yang hancur di Distrik Elbistan yang dilanda gempa di Kahramanmaras, Turkiye, pada 7 Februari 2023. (Xinhua/Shadati)
Tim pencarian dan penyelamatan kedua dari Rusia telah dikirim ke Turkiye, berjumlah lebih dari 100 petugas, termasuk dokter dan tenaga kesehatan lainnya.
Moskow, Rusia (Xinhua) – Rusia telah mengirim tim pencarian dan penyelamatan kedua dengan spesialis medis dan personel penyelamat ke Turkiye yang dilanda gempa, kata kementerian kedaruratan negara itu pada Rabu (8/2).Dalam sebuah unggahan Telegram, kementerian itu mengatakan bahwa pesawat Il-76 dengan 50 penyelamat dan 11 dokter telah lepas landas pada Rabu sesuai dengan perintah yang diberikan Presiden Rusia Vladimir Putin.
Foto dari udara yang diabadikan pada 7 Februari 2023 ini menunjukkan sejumlah bangunan yang runtuh akibat gempa bumi dahsyat di Kahramanmaras, Turkiye. (Xinhua/Mustafa Kaya)
Para petugas penyelamat berupaya mencari penyintas di antara puing-puing sebuah bangunan yang hancur di kawasan permukiman Bustan Al-Basha di Kota Aleppo, Suriah utara, pada 8 Februari 2023. Gempa bumi dahsyat pada Senin (6/2) menewaskan 3.480 orang dan melukai 3.000 lainnya di Suriah, menurut laporan sebuah badan pemantau perang pada Rabu (8/2). (Xinhua/Str)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Lukisan "Dyson Sphere" menangkan medali perak “International Young Inventors”
Indonesia
•
27 Oct 2019

Pejabat Afsel serukan pengembalian artefak Afrika dari eks negara kolonial
Indonesia
•
07 May 2025

Feature – Kelaparan paksa perempuan Gaza jual perhiasan di tengah konflik berkepanjangan
Indonesia
•
02 Jul 2024

Kelaparan yang melanda Gaza jadi perhatian PBB
Indonesia
•
28 Feb 2024
Berita Terbaru

Feature – Mengenal komunitas Hakka Indonesia di Museum TMII
Indonesia
•
28 Jan 2026

Feature – Dracin buat kaum muda Indonesia makin akrab dengan Imlek
Indonesia
•
28 Jan 2026

Sri Lanka pertimbangkan pembatasan akses media sosial bagi anak di bawah umur
Indonesia
•
28 Jan 2026

30.000 lebih pekerja layanan kesehatan gelar aksi mogok kerja di California, AS
Indonesia
•
27 Jan 2026
