Panda raksasa Eimei jadi utusan persahabatan China-Jepang

Panda raksasa bernama Eimei ditetapkan sebagai utusan khusus untuk persahabatan China-Jepang di Shirahama, Jepang, pada 17 Desember 2022. (Xinhua/Jiang Qiaomei)
Panda raksasa Eimei, atau Yong Ming dalam bahasa Mandarin, adalah panda jantan berumur 30 tahun sekaligus panda raksasa tertua yang hidup di Jepang.
Shirahama, Jepang (Xinhua) – Pada Sabtu (17/12) di Jepang barat, Eimei, seekor panda raksasa yang sudah 28 tahun tinggal di Jepang, ditetapkan sebagai utusan khusus untuk persahabatan China-Jepang.Konsul Jenderal China di Osaka Xue Jian mengumumkan penetapan tersebut dalam sebuah upacara yang digelar pada Sabtu di Adventure World, sebuah taman hiburan di Shirahama, Prefektur Wakayama, Jepang, tempat Eimei tinggal.Eimei, atau Yong Ming dalam bahasa Mandarin, adalah panda jantan berumur 30 tahun sekaligus panda raksasa tertua yang hidup di Jepang. Didatangkan dari China pada 1994, Yong Ming adalah bapak dari 16 anak panda raksasa yang lahir di Adventure World, mencetak rekor dunia sebagai panda raksasa tertua yang berhasil dibesarkan di penangkaran.
Panda raksasa bernama Eimei ditetapkan sebagai utusan khusus untuk persahabatan China-Jepang di Shirahama, Jepang, pada 17 Desember 2022. (Xinhua/Jiang Qiaomei)
Panda raksasa bernama Eimei ditetapkan sebagai utusan khusus persahabatan China-Jepang di Shirahama, Jepang, pada 17 Desember 2022. (Xinhua/Jiang Qiaomei)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Yunani hadapi penurunan demografis akibat rendahnya angka kelahiran dan peningkatan lansia
Indonesia
•
25 Aug 2025

COVID-19 – Bio Farma uji klinis fase 3 vaksin pertengahan Agustus
Indonesia
•
06 Aug 2020

Mahasiswa internasional kembali ke China dengan semangat dan harapan (Bagian 2 - selesai)
Indonesia
•
28 Feb 2023

Hidangan tradisional Mesir Koshary resmi masuk daftar warisan budaya takbenda UNESCO
Indonesia
•
12 Dec 2025
Berita Terbaru

Feature – Mengenal komunitas Hakka Indonesia di Museum TMII
Indonesia
•
28 Jan 2026

Feature – Dracin buat kaum muda Indonesia makin akrab dengan Imlek
Indonesia
•
28 Jan 2026

Sri Lanka pertimbangkan pembatasan akses media sosial bagi anak di bawah umur
Indonesia
•
28 Jan 2026

30.000 lebih pekerja layanan kesehatan gelar aksi mogok kerja di California, AS
Indonesia
•
27 Jan 2026
