Panjang jalan tol di China capai 177.000 km hingga akhir 2022

Foto dari udara yang diabadikan pada 1 November 2023 ini menunjukkan satu seksi dari lokasi pembangunan Jalan Tol Wuxi-Zhenping di Provinsi Shaanxi, China barat laut. (Xinhua/Shao Rui)
Panjang jalan tol China yang beroperasi telah mencapai 177.000 km hingga akhir 2022, dan China masih menjadi negara dengan jalan tol terpanjang di dunia.
Beijing, China (Xinhua) – Panjang jalan tol China yang beroperasi telah mencapai 177.000 km hingga akhir 2022, dan China masih menjadi negara dengan jalan tol terpanjang di dunia, seperti diungkapkan Kementerian Transportasi China pada Kamis (23/11).Hingga akhir 2022, total panjang jalan raya di China mencapai 5,35 juta km, meningkat 1,12 juta km dalam kurun waktu 10 tahun, ungkap Guo Sheng, seorang pejabat di kementerian tersebut dalam sebuah konferensi pers.Dalam beberapa tahun terakhir, jaringan jalan raya di China terus meningkat baik dari segi panjang maupun kualitas, dengan sejumlah proyek besar jalan raya telah rampung.Ke depannya, China akan lebih mengoptimalkan jaringan jalan rayanya, berupaya membangun sebuah sistem infrastruktur jalan raya yang modern demi memastikan mobilitas masyarakat dan barang, tambah Guo.Laporan: RedaksiBagikan
Komentar
Berita Terkait

Trump dijatuhi denda dalam jumlah besar pada kasus penipuan bisnis
Indonesia
•
17 Feb 2024

Utusan China desak aksi untuk redam ketegangan Lebanon-Israel
Indonesia
•
03 Oct 2024

Pejabat China: Kebohongan AS soal Xinjiang rusak kredibilitasnya dengan cepat
Indonesia
•
31 Aug 2022

CNN: Trump kunjungi lokasi tergelincirnya kereta di Ohio, soroti ketidakhadiran Biden
Indonesia
•
24 Feb 2023
Berita Terbaru

Nilai mata uang Iran anjlok ke level terendah dalam sejarah di tengah tekanan ekonomi
Indonesia
•
29 Jan 2026

Aktivis AS berencana gelar aksi protes kedua, tuntut agen federal hengkang dari Minnesota
Indonesia
•
29 Jan 2026

Badan Pangan PBB akan hentikan operasi di wilayah Yaman yang dikuasai Houthi, akhiri kontrak 360 pegawai
Indonesia
•
29 Jan 2026

Swedia luncurkan program baru untuk tekan kekerasan laki-laki terhadap perempuan
Indonesia
•
29 Jan 2026
