Rombongan turis China pertama sejak wabah COVID-19 tiba di Mesir

Turis China disambut setibanya di Bandar Udara Internasional Kairo di Kairo, Mesir, pada 20 Januari 2023. (Xinhua/Sui Xiankai)
Penerbangan Mesir-China akan ditingkatkan menjadi 13 penerbangan mulai Maret, dengan tujuh penerbangan ke Kota Guangzhou di China selatan, tiga ke Kota Hangzhou di China timur, dan tiga ke Beijing.
Kairo, Mesir (Xinhua) – Menjelang Tahun Baru Imlek, Mesir pada Jumat (20/1) menerima rombongan turis China pertama sejak merebaknya COVID-19 tiga tahun lalu.Dalam upacara penyambutan rombongan turis China di Bandar Udara Internasional Kairo, Wakil Menteri Pariwisata dan Kepurbakalaan Mesir Ghada Shalaby menyambut para turis China, mengungkapkan keinginannya untuk melihat lebih banyak rombongan turis China.Menyoroti perhatian Mesir terhadap kesehatan dan keselamatan para turis, Shalaby mengatakan seluruh pekerja di semua hotel dan fasilitas wisata Mesir telah divaksinasi dan mendapat pelatihan tentang standar kesehatan dan keselamatan tertinggi.Turis China akan menemukan banyak produk China di Mesir yang akan membuat mereka merasa betah, imbuhnya.
Para wisatawan mengunjungi objek wisata Piramida Giza di Giza, Mesir, pada 18 Januari 2023. Mesir menyambut dengan hangat kunjungan warga China sesegera mungkin, demikian dikatakan Presiden Mesir Abdel-Fattah Al-Sisi di ibu kota negara itu, Kairo. (Xinhua/Sui Xiankai)
EgyptAir Holding Company. (Xinhua)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Pertemuan pejabat senior APEC berfokus pada kepentingan dan aspirasi bersama
Indonesia
•
17 Nov 2022

Zona Madina Dompet Dhuafa panen perdana Green House Melon
Indonesia
•
03 Apr 2023

Ketua ABAC sebut kerja sama lebih erat bawa APEC menuju pemulihan berkelanjutan
Indonesia
•
17 Nov 2022

Feature – Harga dan desainnya menarik, kendaraan listrik China jadi pilihan kaum muda di Indonesia
Indonesia
•
29 May 2024
Berita Terbaru

Presiden Meksiko sebut negaranya akan terus kirim minyak ke Kuba
Indonesia
•
30 Jan 2026

Teknologi PaMER hasilkan minyak pangan bernutrisi tinggi, rendah karbon
Indonesia
•
30 Jan 2026

Megafactory Tesla di Shanghai kirim 2.000 lebih unit baterai megapack pada 2025
Indonesia
•
30 Jan 2026

Ekonomi makin tak menentu, permintaan emas dunia pecahkan rekor
Indonesia
•
30 Jan 2026
