Bank sentral Australia naikkan suku bunga jadi 4,35 persen

Seorang wanita berjalan keluar dari Reserve Bank of Australia di Sydney, Australia, pada 7 November 2023. (Xinhua/Hu Jingchen)
Reserve Bank of Australia (RBA) pada Selasa (7/11) memutuskan untuk menaikkan target suku bunga sebesar 25 basis poin menjadi 4,35 persen, setelah mempertahankan suku bunganya selama empat bulan berturut-turut.
Sydney, Australia (Xinhua) – Reserve Bank of Australia (RBA) pada Selasa (7/11) memutuskan untuk menaikkan target suku bunga sebesar 25 basis poin menjadi 4,35 persen, setelah mempertahankan suku bunganya selama empat bulan berturut-turut.Usai rapat kebijakan moneter pada Selasa, Gubernur RBA Michele Bullock mengatakan dalam sebuah pernyataan bahwa kenaikan suku bunga diperlukan untuk meningkatkan keyakinan bahwa inflasi akan kembali ke target dalam jangka waktu yang wajar."Inflasi di Australia telah melewati puncaknya, tetapi masih terlalu tinggi dan terbukti lebih persisten dibandingkan perkiraan beberapa bulan lalu. Pembacaan terbaru mengenai inflasi Indeks Harga Konsumen (IHK) mengindikasikan bahwa meskipun inflasi harga barang semakin menurun, harga untuk sejumlah besar bentuk jasa masih terus meningkat dengan cepat," kata Bullock.
Foto yang diabadikan pada 23 Oktober 2023 ini menunjukkan daftar harga di sebuah stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) di Canberra, Australia. (Xinhua/Chu Chen)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Inggris akan pangkas separuh harga energi untuk bisnis selama musim dingin 2022
Indonesia
•
22 Sep 2022

Coca-Cola setuju kembali gunakan gula tebu asli untuk produk Coke
Indonesia
•
20 Jul 2025

Sekjen PBB minta G20 arahkan pemulihan ekonomi global
Indonesia
•
14 Oct 2022

Hunan di China luncurkan layanan kereta kargo internasional China-Laos
Indonesia
•
07 Jan 2022
Berita Terbaru

Feature – Tianlala bawa aroma dan manis teh susu dari China ke Indonesia
Indonesia
•
29 Jan 2026

Laba bersih Tesla anjlok 46 persen pada 2025
Indonesia
•
29 Jan 2026

Feature – Kelapa Indonesia lebih mudah masuki pasar China berkat jalur pengiriman dan kebijakan preferensial Hainan
Indonesia
•
28 Jan 2026

Penjualan EV di Indonesia naik 141 persen pada 2025, merek-merek China menonjol
Indonesia
•
27 Jan 2026
