Objek wisata Angkor di Kamboja sambut 287.454 wisman pada 2022

Para wisatawan mengunjungi Angkor Wat di Taman Arkeologi Angkor di Provinsi Siem Reap, Kamboja, pada 17 Desember 2022. (Xinhua/Van Pov)
Taman Arkeologi Angkor Kamboja berhasil menarik 287.454 wisatawan mancanegara pada 2022, menghasilkan 11,5 juta dolar AS dari penjualan tiket.
Phnom Penh, Kamboja (Xinhua) – Taman Arkeologi Angkor yang terkenal di Kamboja berhasil menarik 287.454 wisatawan mancanegara (wisman) pada 2022, menghasilkan 11,5 juta dolar AS dari penjualan tiket, demikian disampaikan oleh perusahaan milik negara Angkor Enterprise dalam pernyataan persnya pada Rabu (4/1).Sekretaris Negeri dan Juru Bicara Kementerian Pariwisata Kamboja Top Sopheak mengatakan jumlah wisman yang berkunjung ke Angkor secara bertahap pulih setelah negara itu berhasil mengendalikan pandemik COVID-19 dan membuka kembali perbatasannya secara penuh."Saat ini, Angkor menarik antara 1.800 hingga 2.000 pengunjung asing per hari, sebuah peningkatan yang signifikan dari hanya 70 pengunjung per hari selama pandemi pada 2020 dan 2021," ungkapnya kepada Xinhua.
Para wisatawan mengunjungi Angkor Wat di Taman Arkeologi Angkor di Provinsi Siem Reap, Kamboja, pada 17 Desember 2022. (Xinhua/Van Pov)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Ekonomi digital China sentuh angka 7,1 triliun dolar AS pada 2021
Indonesia
•
01 Aug 2022

Aset Bank Syariah Indonesia capai 214.6 triliun rupiah
Indonesia
•
11 Dec 2020

Meta laporkan hasil Q3 2024 dengan peningkatan laba bersih dan pendapatan
Indonesia
•
03 Nov 2024

Trump tanda tangani rencana untuk berlakukan tarif ‘resiprokal’ pada mitra dagang
Indonesia
•
15 Feb 2025
Berita Terbaru

Presiden Meksiko sebut negaranya akan terus kirim minyak ke Kuba
Indonesia
•
30 Jan 2026

Teknologi PaMER hasilkan minyak pangan bernutrisi tinggi, rendah karbon
Indonesia
•
30 Jan 2026

Feature – Tianlala bawa aroma dan manis teh susu dari China ke Indonesia
Indonesia
•
29 Jan 2026

Laba bersih Tesla anjlok 46 persen pada 2025
Indonesia
•
29 Jan 2026
