Media: Jika menyangkut soal China, Inggris harus pisahkan diri dari AS

Foto yang diabadikan pada 18 Agustus 2021 ini menunjukkan Gedung Parlemen di London, Inggris. (Xinhua/Han Yan)
Inggris dan China harus menemukan cara bekerja sama, mengingat "kedua negara memiliki hubungan yang sudah lama terjalin, termasuk di bidang bisnis, budaya, olahraga, pendidikan, dan pariwisata."
Hong Kong (Xinhua) – Inggris harus memisahkan diri dari Amerika Serikat (AS) jika menyangkut soal China dan mengembangkan hubungan yang lebih konstruktif dengan China, demikian menurut sebuah opini yang baru-baru ini dipublikasikan oleh South China Morning Post (SCMP).Pernyataan kebijakan luar negeri pertama Perdana Menteri (PM) Inggris Rishi Sunak pada November tahun lalu berbeda intonasi dari pendahulunya, Liz Truss, yang diperkirakan melabeli China sebagai "sebuah ancaman," sebut artikel itu.Sunak menuturkan Inggris harus mengakui peran yang dimainkan China dalam urusan global dan mendukung keterlibatan alih-alih retorika Perang Dingin, kata artikel tersebut.Sunak akan berhati-hati, dengan sayap kanan partainya mendorong sikap yang lebih agresif, ungkap artikel itu.
Rishi Sunak meninggalkan markas Partai Konservatif di London, Inggris, pada 24 Oktober 2022. Rishi Sunak, mantan menteri keuangan Inggris, pada Senin (24/10) memenangkan kontes kepemimpinan Partai Konservatif yang berkuasa dan akan menjadi perdana menteri baru negara itu. (Xinhua/Stephen Cheung)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

COVID-19 – Taiwan luncurkan vaksin Moderna untuk anak di bawah 6 tahun pada Juli
Indonesia
•
19 Jun 2022

Jaksa: Tersangka penembakan Paris ungkapkan “kebencian terhadap orang asing”
Indonesia
•
26 Dec 2022

Iran tidak akan hadiri KTT Perdamaian Gaza di Sharm el-Sheikh, Mesir
Indonesia
•
14 Oct 2025

Workers World: Peledakan pipa gas Nord Stream merupakan "tindakan perang"
Indonesia
•
07 Mar 2023
Berita Terbaru

Iran akan anggap setiap langkah militer AS sebagai tindakan perang
Indonesia
•
30 Jan 2026

Penyelidikan pidana federal AS terhadap Ketua The Fed Jerome Powell terus bergulir
Indonesia
•
30 Jan 2026

Makin panas dengan AS, militer Iran integrasikan 1.000 ‘drone’ tempur
Indonesia
•
30 Jan 2026

PM Selandia Baru sebut negaranya tidak akan bergabung dengan Dewan Perdamaian usulan Trump
Indonesia
•
30 Jan 2026
