Peneliti China temukan gen kunci untuk modifikasi hasil panen dan kualitas serat kapas

Sebuah mesin pemanen kapas bekerja di sebuah ladang di wilayah Yuli, Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut, pada 20 Oktober 2023. (Xinhua/Wang Fei)
Kapas dataran tinggi merupakan salah satu dari empat spesies kapas utama sekaligus tanaman penting yang menyediakan serat alami bagi industri tekstil.
Beijing, China (Xinhua) – Sekelompok peneliti China berhasil mengidentifikasi gen kunci yang dapat memodifikasi hasil panen dan kualitas serat kapas dataran tinggi, sehingga meletakkan dasar bagi penyempurnaan sifat-sifat kapas tersebut, demikian menurut Journal of Advanced Research edisi terbaru.Kapas dataran tinggi merupakan salah satu dari empat spesies kapas utama sekaligus tanaman penting yang menyediakan serat alami bagi industri tekstil. Dengan kondisi pemuliaan dan produksi saat ini, tantangan yang belum pernah terjadi sebelumnya dihadapi para petani dalam meningkatkan kualitas dan hasil serat kapas secara simultan, mengingat korelasi negatif yang kompleks antara kualitas dan hasil serat.
Foto dari udara yang diabadikan pada 25 Oktober 2023 ini menunjukkan mesin pemetik kapas sedang beroperasi di sebuah ladang di Shawan, Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut. Xinjiang, daerah penghasil kapas terbesar di China, telah memasuki musim panen kapas tahun ini. (Xinhua/Wang Fei)
Foto dari udara yang diabadikan pada 12 Oktober 2023 ini menunjukkan para petani sedang memanen kapas di Korla, Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut. (Xinhua/Li Xiang)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Populasi rusa milu yang terancam punah di cagar alam China berkembang pesat, capai 8.000 ekor
Indonesia
•
05 Jul 2024

Keragaman bakteri di usus terkait dengan keterampilan kognitif yang lebih baik
Indonesia
•
10 Feb 2022

21 kota di India paling tercemar di dunia
Indonesia
•
04 Mar 2020

Jalan kota kuno terpanjang ditemukan di situs ibu kota China kuno yang berumur 3.000 tahun
Indonesia
•
31 Dec 2024
Berita Terbaru

Deforestasi dan perubahan pemanfaatan lahan intensifkan gelombang panas global
Indonesia
•
29 Jan 2026

Batu bergagang berusia 70.000 tahun ditemukan, mitos keterlambatan teknologi Asia Timur terpatahkan
Indonesia
•
29 Jan 2026

Palem nyabah di ujung tanduk, BRIN amankan ‘cetak biru genetik’ untuk selamatkan warisan Bali
Indonesia
•
28 Jan 2026

Hingga akhir 2025, stasiun pemancar 5G di China tembus 4,83 juta unit
Indonesia
•
28 Jan 2026
