Serangan ‘drone’ dari Lebanon oleh Hizbullah lukai 6 orang di Israel utara

Polisi Israel bekerja di lokasi serangan drone di Kota Nahariya, Israel utara, pada 6 Agustus 2024. (Xinhua/JINI)
Konfrontasi antara Hizbullah dan tentara Israel meningkat pascaserangan Israel ke Dahieh di pinggiran selatan Beirut, yang menewaskan komandan militer senior Hizbullah Fuad Shukr serta tujuh warga sipil.
Yerusalem/Beirut, Palestina/Lebanon (Xinhua/Indonesia Window) – Sebuah serangan drone yang diluncurkan pada Selasa (6/8) dari Lebanon oleh pasukan Hizbullah melukai enam orang di Israel utara, termasuk satu orang yang kini dalam kondisi kritis, seperti diungkapkan sumber-sumber Israel."Sejumlah pesawat nirawak (unmanned aerial vehicle/UAV) musuh teridentifikasi menyeberang dari Lebanon," ujar tentara Israel dalam sebuah pernyataan. Salah satu UAV berhasil dicegat, sementara yang lainnya meledak, melukai warga sipil di sebelah selatan Kota Nahariya.Sirene terdengar di sejumlah lokasi di Galilea Atas, dan seorang saksi mata mengatakan kepada stasiun televisi milik pemerintah Israel, Kan TV, bahwa dia melihat setidaknya dua drone terbang di atas jalan raya sebelum salah satu drone tersebut dengan cepat turun dan meledak, menghamburkan pecahan-pecahan peluru yang melukai sejumlah orang.
Tangkapan layar dari video yang dirilis oleh media Israel ini menunjukkan sebuah <em>drone</em> yang menyusup ke wilayah udara Israel utara pada 6 Agustus 2024. (Xinhua)
Sebuah mobil yang rusak akibat serangan <em>drone</em> terlihat di Kota Nahariya, Israel utara, pada 6 Agustus 2024. (Xinhua/JINI)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

11 tewas dalam bentrokan di kamp pengungsi Palestina di Lebanon selatan
Indonesia
•
02 Aug 2023

Kota Wuhan di China tengah kembali buka penerbangan langsung ke London
Indonesia
•
27 Aug 2023

Jerman akan percepat deportasi bagi pencari suaka yang ditolak
Indonesia
•
26 Oct 2023

Sejumlah negara Eropa desak UE bertindak lebih tegas terhadap Israel
Indonesia
•
31 Aug 2025
Berita Terbaru

Nilai mata uang Iran anjlok ke level terendah dalam sejarah di tengah tekanan ekonomi
Indonesia
•
29 Jan 2026

Aktivis AS berencana gelar aksi protes kedua, tuntut agen federal hengkang dari Minnesota
Indonesia
•
29 Jan 2026

Badan Pangan PBB akan hentikan operasi di wilayah Yaman yang dikuasai Houthi, akhiri kontrak 360 pegawai
Indonesia
•
29 Jan 2026

Swedia luncurkan program baru untuk tekan kekerasan laki-laki terhadap perempuan
Indonesia
•
29 Jan 2026
