Tingkatkan efisiensi, PM Inggris umumkan rencana pembubaran sistem kesehatan NHS England

Logo NHS terlihat di Salford Royal Hospital di Manchester, Inggris, pada 1 April 2022. (Xinhua/Jon Super)
National Health Service (NHS) England merupakan badan nondepartemen yang menawarkan perawatan kesehatan publik di Inggris, yang berarti badan ini tidak dikelola departemen pemerintah, tetapi memberikan layanan publik menggunakan dana publik.
London, Inggris (Xinhua/Indonesia Window) – Perdana Menteri (PM) Inggris Keir Starmer pada Kamis (13/3) mengumumkan rencana untuk membubarkan National Health Service (NHS) England, sebagai bagian dari upaya pemerintah untuk meningkatkan efisiensi.Starmer mengatakan bahwa langkah ini akan menempatkan NHS "kembali ke jantung pemerintahan, di mana organisasi ini seharusnya berada, membebaskannya untuk fokus pada pasien, mengurangi birokrasi, serta meningkatkan pendanaan bagi tenaga perawat."
Foto yang diabadikan pada 1 April 2022 ini menunjukkan seorang anggota staf NHS mengenakan stetoskop di luar Royal Liverpool University Hospital di Liverpool, Inggris. (Xinhua/Jon Super)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Wilayah perbatasannya diserang Ukraina, Rusia bersumpah akan beri balasan setimpal
Indonesia
•
15 Aug 2024

Hujan lebat picu kenaikan air sungai di atas batas peringatan di China timur laut
Indonesia
•
08 Aug 2023

Majelis Umum PBB sahkan resolusi serukan gencatan senjata kemanusiaan di Gaza
Indonesia
•
29 Oct 2023

Presiden Kroasia kritik kunjungan kepala NATO ke Korsel dan Jepang
Indonesia
•
31 Jan 2023
Berita Terbaru

Iran akan anggap setiap langkah militer AS sebagai tindakan perang
Indonesia
•
30 Jan 2026

Penyelidikan pidana federal AS terhadap Ketua The Fed Jerome Powell terus bergulir
Indonesia
•
30 Jan 2026

Makin panas dengan AS, militer Iran integrasikan 1.000 ‘drone’ tempur
Indonesia
•
30 Jan 2026

PM Selandia Baru sebut negaranya tidak akan bergabung dengan Dewan Perdamaian usulan Trump
Indonesia
•
30 Jan 2026
