Ilmuwan sebut harapan hidup berpeluang meningkat hingga 120 tahun

Foto yang diabadikan pada 6 Juli 2023 ini menunjukkan sebuah robot produksi Tesla dalam ajang World Artificial Intelligence Conference (WAIC) 2023 di Shanghai, China timur. (Xinhua/Fang Zhe)
Usia hidup manusia diperkirakan dapat meningkat hingga 120 tahun dalam beberapa dekade mendatang berkat teknologi seperti kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) dan pengetahuan yang diperoleh dari pandemik COVID-19.
Stockholm, Swedia (Xinhua) – Usia hidup manusia diperkirakan dapat meningkat hingga 120 tahun dalam beberapa dekade mendatang berkat teknologi seperti kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) dan pengetahuan yang diperoleh dari pandemik COVID-19, menurut laporan Swedish Television (SVT) pada Ahad (30/7)."Prognosis kami adalah usia antara 100 hingga 120 tahun dalam kurun waktu 50 tahun atau lebih, setidaknya di negara-negara maju," kata Ignat Kulkov, seorang peneliti di Malardalen University (MDU), kepada SVT.
Pengunjung mengamati sebuah robot rehabilitasi anggota tubuh dalam ajang World Artificial Intelligence Conference (WAIC) 2023 di Shanghai, China timur, pada 6 Juli 2023. (Xinhua/Liu Ying)
Orang-orang mengunjungi sebuah pameran teknologi pintar dalam ajang World Intelligence Congress (WIC) ketujuh di Tianjin, China utara, pada 18 Mei 2023. (Xinhua/Li Ran)
Bagikan
Komentar
Berita Terkait

Putin sebut Rusia sedang tingkatkan kemampuan dalam pembangunan kapal pemecah es bertenaga nuklir
Indonesia
•
25 Jan 2026

Pertama dalam sejarah, peneliti China berhasil transplantasi paru-paru babi ke tubuh manusia
Indonesia
•
27 Aug 2025

Penelitian ungkap mekanisme penyerapan karbon di padang rumput Dataran Tinggi Qinghai-Tibet
Indonesia
•
19 Jun 2025

China akan percepat pembangunan sistem perhitungan emisi karbon
Indonesia
•
28 Oct 2022
Berita Terbaru

Deforestasi dan perubahan pemanfaatan lahan intensifkan gelombang panas global
Indonesia
•
29 Jan 2026

Batu bergagang berusia 70.000 tahun ditemukan, mitos keterlambatan teknologi Asia Timur terpatahkan
Indonesia
•
29 Jan 2026

Palem nyabah di ujung tanduk, BRIN amankan ‘cetak biru genetik’ untuk selamatkan warisan Bali
Indonesia
•
28 Jan 2026

Hingga akhir 2025, stasiun pemancar 5G di China tembus 4,83 juta unit
Indonesia
•
28 Jan 2026
